Kembali
FIKKIA UNAIR Banyuwangi Teliti Cloacal Mucus Penyu Bersama BSTF
Mahasiswa Fakultas Ilmu Kedokteran, Kesehatan dan Ilmu Alam Universitas Airlangga (FIKKIA UNAIR) Banyuwangi meneliti Cloacal Mucus Penyu yang ditetaskan oleh BSTF melalui Intan Ruang. Tujuan pelenitian ini untuk mengetahui seberapa efektif kinerja alat Intan Box dan Sari Box. Juga faktor apa saja serta kandungan apa saja yang terdapat dalam lendir telur yang memengaruhi proses penetasan telur Penyu.






